Hallo Pecinta Underwater
Kamu join snorkeling ga sih saat le Sabang?
Kalau iya, selamat ya kamu sah pernah ke Sabang hehe. Banyak loh yang takut untuk snorkeling, sebagian karena trauma karena pernah nyaris tenggelam. Tapi yang penting kemauan dan niat, jika mau melawan rasa takut, kemon join nyebur ke laut.
Snorkeling yang populer di Sabang itu di kawasan pantai Iboih-pulau Rubiah. Snorkeling disini bukan di campakkan di tengah laut ya, tapi di tepi pantai dan relatif tenang. Sebenarnya yang namanya snorkeling ga harus pandai berenang, yang penting pakai equipment lengkap. Sewa guide n camera underwater juga ada, pilihan boat dari yang kayu, speedboat dan boat kaca, semua ada. Snorkeling disini bisa dilakukan anak anak hingga orang tua, tentu harus sehat dan dalam pengawasan ya. So kalo ga snorkeling, rugi rasanya.. ikan-ikan nya nunggu loh :)
#kitaharusbahagia
Trip Snorkeling
Pulau Rubiah -Sabang
26 Juli 2019
Siti & Gengs
Credit foto : by Abdul
Sabtu, 3 Agustus 2019
Lasaklah ... Sebanyak, Sebisa dan Sejauh Mungkin, Karena Hidup Bukan Diam di Satu Tempat"
Kaki Lasak : The Story, Travel, Photo & Food
Follow Me :
Facebook Husaini Sani
Instagram kaki lasak ucok silampung
Whatsapp +6282166076131
Steemit @kakilasak
Tapi sayang para wisatawan tidak menjaga lingkungan... Waktu saya kesana bulan Juli 2019 lalu terdapat bekas mineral water di dasar laut, botol minuman instan, dan bekas popm**. Rubiah dan Iboih warganya sangat ketat dengan peraturan buang sampah sembarangan. Namun mereka tidak menjaga keseluruhan sisi objek wisata
Posted using Partiko Android
Wah, sayang sekali...
Semoga wisatawan makin sadar akan menjaga tpt wisata. Kl rusak yg rugi kita semua
Ramainya bro ... Kalau sisi pantai sebelah Rubiah lainnya agak mendingan sepi
Posted using Partiko Android
Thanks for using eSteem!
Your post has been voted as a part of eSteem encouragement program. Keep up the good work! Install Android, iOS Mobile app or Windows, Mac, Linux Surfer app, if you haven't already!
Learn more: https://esteem.app Join our discord: https://discord.gg/8eHupPq