Bersama tak harus sama

in #story7 years ago

image

Halo sahabat steemit apa kabar.?semoga sehat selalu
Berjumpa lagi dengan saya @mahlilhaitami
Kali ini saya akan menuliskan sedikit cerita yang akan saya kemas dalam konsep motivasi bagi kita semua.
Kita tau kalau kita itu berbeda, dari suku, bangsa, bahasa bahkan agama, namun kita tau perbedaan di antara kita bukan berarti kita harus bermusuhan, justru orang hebat adalah mereka yang bisa bergandengan tangan walau berbeda suku dan bangsa
Dalam hidup kita tidak di tuntut untuk sama, tapi kita perlu untuk bersama
Seperti foto di atas di sana kita bisa lihat perbedaan jelas, usia kami, pakaian kami, pekerjaan kami, namun kami masih bisa bersama-sama
Mungkin ini bisa jadi motivasi bagi sahabat semua semoga perbedaan tak membuat kita bermusuhan
Sekian motivasi singkat dari saya @mahlilhaitami
Dan semoga kita berjumpa di tulisan saya yang lain
Salam perbedaan