The Origin of Commercial @

in #science7 years ago

image Source: pixabay.com

Hallo steemian, for this time I will discuss about commercial at or @.

You must be familiar with this one symbol. Almost every day must be familiar with this symbol.

Especially for those of you who work in front of the computer. Or even on your smartphone this symbol remains.

Do you know where this @ symbol comes from?
In the commercial language at or in the Indonesian language is called on or at.

Origin Commercial @
There are several theories that discuss about the @ symbol. In one theory the symbol @ is said to be derived from the French word, ie from the word 'a'.

The first usage was documented in 1563, in a letter by Francesco Lapi, a Florentine trader, who uses @ to denote a unit of wine called amphorae.

Professor of Italian history who said that he found the symbol 'at' in a document written by a Florentine merchant in 1536.

Some say it comes from the Latin. The nuns who copied the manuscript changed the Latin word 'to' to 'a' with the back 'd' as its tail.

However, until now there has been no clarity of where the origin of the symbol @. The obvious symbol '@' was introduced by Ray Tomlinson as the inventor of the email.

Symbol Function @
On a single symbol the '@' is used to separate the username with the destination address, for example 'esje@gmail.com'. That means user 'esje' on 'gmail.com'.

In addition simbool '@' is also used to denote unit price in trading. For example, 200 @ 1000 pieces.


Asal Usul Simbol @


image Sumber: pixabay.com

Hallo steemian, untuk kali ini saya akan membahas tentang commercial at atau @.

Anda pastinya sudah tidak asing dengan simbol yang satu ini. Hampir saban hari pastinya akrab dengan simbol ini. Apalagi bagi Anda yang bekerja di depan komputer. Atau bahkan di smartphone Anda simbol ini tetap ada.

Tahukah Anda dari mana asal simbol @ ini?

Dalam bahasa commercial at atau dalam bahasa Indonesia disebut pada atau di.

Asal Usul @

Terdapat beberapa teori yang membahas tentang simbol @. Dalam satu teori simbol @ ini dikatakan berasal dari kata Prancis, yakni dari kata 'a'.

Penggunaan pertama terdokumentasi pada 1563, dalam sebuah surat oleh Francesco Lapi, seorang pedagang Florentine, yang menggunakan @ untuk menunjukkan unit dari anggur yang disebut amphorae.

Profesor sejarah Italia yang menyampaikan bahwa ia menemukan simbol 'at' di dalam dokumen yang ditulis oleh seorang pedagang Florentine pada tahun 1536.

Ada pula yang mengatakan berasal dari bahasa latin. Para biarawati yang menyalin manuskrip mengubah kata latin 'menuju' menjadi 'a' dengan bagian belakang 'd' sebagai ekornya.

Namun, hingga saat ini belum ada kejelasan dari mana asal usul simbol @. Yang jelas simbol '@' ini diperkenalkan oleh Ray Tomlinson sebagai penemu email.

Fungsi Simbol @

Pada sebuahemail simbol '@' digunakan untuk memisahkan nama pengguna dengan alamat tujuannya, misalnya 'esje@gmail.com'. Itu artinya pengguna 'esje' pada 'gmail.com'.

Selain itu simbool '@'juga digunakan untuk menunjukkan harga satuan dalam perdagangan. Misalnya, 200 buah @1000.


Reference
www.brillio.net
www.bayikomputer.com