HARAPAN SENJA
Darwis Hasbi
Hari semakin mengkilat
Dawai asmara merajut dalam lipatan
Banyangan antah berantah
Melingkari pusaran bola mata
Bagaikan menunggu harapan
Berpihak kepada yang mengharapkan
Untaian diksi kutuangkan
Dalam isi pena hitam mengkilap
Saksi bisu
Menelan kepahitan dawai asmara
Kisah sang pujangga terpaku di sudut harapan
Menunggu senja cahaya gemilang
Aceh Utara, 2 April 2018.
Nice picture
Terimakasih kawan
Mantap gan. Terus berkarya
Terimakasih kawan. Saling bantu dalam menggunakan steemit kawan ya.