Hai sahabat steemit yang ada di seluruh dunia...
Pada kali ini saya akan membahasa tentang ulat bulu.....
Ulat bulu adalah salah satu hewan yang paling di takuti oleh para wanita dan juga cukup dijauhi karena menyebabkan rasa gatal dan panas pada kulit.Ulat bulu jenisnya banyak sekali.Hewan ini termasuk hewan yang banyak hidup di daun dan pepohonan.Bulu yang menyelimuti daging ulat bulu juga berbeda-beda.Ada yang mengandung racun sehingga menimbulkan bengkak, namun ada juga yang hanya menimbulkan gatal sesaat.
Di balik ulat bulu yang terkenal membuat gatal, ternyata ada manfaat daging ulat bulu yang jarang diketahui oleh banyak orang.
Ulat bulu ternyata berguna untuk kesehatan manusia.Berikut kami sajikan informasi tentang manfaat daging ulat bulu.
A. Manfaat
1.menyembuhkan rasa sakit atau gatal
2.menyembuhkan penyakit kulit
3.untuk obat elergi
4.mengandung banyak protein
5.bisa dijadikan lauk pauk
6.bisa menghaluskan kulit kaki yang pecah-pecah