Lemet (Lemét)
Traditional Java Food
Indonesia
Lemet merupakan kudapan tradisional yang sangat digemari oleh masyarakat Jawa. Kudapan tradisional ini berbahan dasar singkong (ubi kayu).
Lemet merupakan makanan yang lezat dan praktis. Teksturnya lembut dan kenyal, rasa manis dari gula merah membuatnya semakin nikmat. Lemet terkadang bisa disantap sebagai sarapan pagi, disajikan dengan kopi atau the hangat. Terkadang kudapan ini disajikan pada saat acara-acara keluarga.
Bahan-bahan untuk membuat Lemet sendiri bisa ditemukan di pasar tradisional atau warung terdekat.
Bahan
- Singkong/Ubi Kayu
- Gula merah
- Gula pasir
- Garam halus
- Parutan kelapa
- Air
Proses pembuatan
- Campurkan parutan singkong dengan gula merah dan gula pasir dalam wadah
- Kemudian tambahkan parutan kelapa dan garam halus, lalu aduk hingga tercampur rata
- Tuang air sedikit demi sedikit kedalam singkong parut, diuleni dengan tangan hinga adonan menjadi kalis
- Setelah itu, ambil selembar daun pisang letakkan 3 sendok adonan di atasnya. Bungkus dengan rapi dan sematkan dengan lidi.
- Adonan yang sudah dibungkus dengan daun singkong dikukus kurang lebih setengah jam.
- Setelah lemet matang angkat dan sajikan.!
English
Lemet is kind a traditional Java snack and popular in Javanese. It made from cassavas.
Lemet is practical tasty food. It is so soft and chewy, the delicacy mixed with the sweetness of brown sugar. Lemet could be eaten as a breakfast, served with coffee and hot tea. Sometimes, this snack served in some family events.
The ingredients to cook Lemet could be found in the traditional market.
Ingredients
- Cassavas
- Brown sugar
- Sugar
- Salt
- Coconut flakes
- Water
Directions
- In large bowl, mix grated cassavas with brown sugar and sugar.
- Add the coconut flakes and salt, stir evenly
- Pour the water gently, stir the dough until smooth.
- Take banana leaf to wrap the dough. Put 3 spoons of the dough into the leaf, neat fold, and embed with stick. Repeat it until the dough runs out.
- After that, steamed them for half an hour.
- Lemet is ready to be served.
Private Collections
@caboediwijaya
World of Photography
>Visit the website<
You have earned 6.50 XP for sharing your photo!
Daily photos: 1/2
Daily comments: 0/5
Multiplier: 1.30
Block time: 2018-05-03T13:50:27
Total XP: 11.55/100.00
Total Photos: 2
Total comments: 0
Total contest wins: 0
Follow: @photocontests
Join the Discord channel: click!
Play and win SBD: @fairlotto
Daily Steem Statistics: @dailysteemreport
Learn how to program Steem-Python applications: @steempytutorials
Developed and sponsored by: @juliank
ini kuliner hasil penemuanmu, Bud? wkwkwkwkwkwkwk.....
Sudah lama tidak melihat lemet/lepek ubi. Memang enak dan dan mengenyangkan, walau sebenarnya kalo lebih dua bungkus bisa bikin eneg juga memakannya.
wah kak, itu pasti resepnya kurang mantap kak,, wkwkwkwk