Sikuning Cerah Merona

in #nature6 years ago (edited)

Salam sejahtera untuk semuanya.

Siapa yang tak kenal bunga sikuning merona, merupakan salah satu bunga idaman para wanita. Termasuk pria juga. Kecantikan kelopaknya memancarkan warna terang kuning keputih- putihan menjadikan ciri khas bagi dirinya sendiri.


image


Keanggunannya menjadi objek mata para wanita, tidak hanya kecantikan yang memancarkan sosoknya akan tetapi keharumannya mampu membiuskan hidung para penikmat bunga.


image


Keberagamannya cukup banyak. Sehingga sangat mudah ditemukan didaerah pesisir dan perbukitan karena pertumbuhannya juga cukup mudah. Bisa tumbuh cukup dengan geunangan air hujan.


image


Sangat banyak hal yang bisa diungkapkan dari kecantikan sikuning merona. Tak cukup dengan satu paragraf kalimat , jika tak sekalipun mata memandangnya.

Sekian
Terimakasih banyak.

Sort:  

Peace, Abundance, and Liberty Network (PALnet) Discord Channel. It's a completely public and open space to all members of the Steemit community who voluntarily choose to be there.Congratulations! This post has been upvoted from the communal account, @minnowsupport, by murtaza from the Minnow Support Project. It's a witness project run by aggroed, ausbitbank, teamsteem, someguy123, neoxian, followbtcnews, and netuoso. The goal is to help Steemit grow by supporting Minnows. Please find us at the

If you would like to delegate to the Minnow Support Project you can do so by clicking on the following links: 50SP, 100SP, 250SP, 500SP, 1000SP, 5000SP.
Be sure to leave at least 50SP undelegated on your account.