Saya merasakan perubahan signifikan secara individual selama dalam bingkai komunitas steemit indonesia, meskipun tidak memiliki bakat alami didunia menulis dan hanya mengikuti lomba sekali selama challenge yang diselenggarakan. Menjadi penikmat hasil karya steemian juga membawa pengaruh besar dalam diri saya.
Pengembangan wawasan, mengasah imajinasi dan metode menulis dapat dipelajari disini dalam Indonesia challenge.
Saya sangat setuju dengan anda @novele, terima kasih banyak atas penjelasannya..