Bisnis Makanan Ringan Saat Menjelang Lebaran

in #indonesia7 years ago

180525_sanjai3 (1).jpg
gambar: thewizardiumonline.blogspot.com

Jualan makanan ringan adalah contoh bisnis modal kecil dengan perputaran uang yang cepat. Setiap hari orang-orang membeli makanan ringan di mini market atau di toko online, camilan yang satu cocok disuguhkan kepada para tamu yang sedang bertamu ke rumah anda saat lebaran.

1436688546-Pengusaha-Kripik-di-Malang-Diburu-Berkah.jpg
Gambar: malangtimes.com

Beberapa macam makanan ringan yang menjanjikan saat menjelang lebaran seperti kerupuk ikan, keripik pisang, keripik talas, keripik singkong, kacang telur, makaroni, dan lain-lain. Anda bisa membuatnya sendiri atau mengambil dari produsen untuk dijual kembali.

download (1).jpeg

Cara pemasaran juga gampang. Anda bisa memanfaatkan media sosial untuk promosi. Anda harus membuat strategi promosi yang lebih gencar dan menarik untuk merebut hati pembeli.

images (7).jpeg