Mereka Tetap Berkerja Di HARI RAYA

in #esteem7 years ago (edited)

image

Kegembiraan di momen Hari Raya seperti Idulfitri yang umat muslim akan merayakannya tidak lama lagi, ataupun Hari Raya Natal dan lain lain. Terasa sangat sempurna apabila dirayakan dengan keluarga dan orang-orang tercinta. Namun, Beberapa profesi membuat perayaan lebaran sedikit terasa haru karena harus dilalui di tempat kerja.

PILOT

image

Meskipun ada cuti kerja, Sering sekali Pilot harus bertugas. Apalagi, Frekuensi penerbangan komersial cenderung meningkat saat idulfitri (Hari Raya), Sehingga Pilot pun harus tetap bekerja di momen tersebut.

MASINIS

image

Sebagai pengemudi kereta tentunya tidak bisa sembarangan cuti, termasuk di Hari Raya. Selama masa angkutan Lebaran, Masinis ataupun pegawai kereta apai tidak boleh cuti. Karena harus melayani penumpang mudik.

PELAUT

image

Seorang pelaut biasanya bekerja terikat perjanjian dengan perusahaan kapal tempat berlayar. perjanjian ini ada yang terhitung bulan ataupun tahun. Sehingga cuti tidak selalu bisa bertepatan dengan saat Lebaran.

PARAMEDIS

image

Karena sakit dan kondisi darurat tidak bisa diduga datangnya, Profesi di bidang kesehatan dituntut untuk selalu siaga karena pasien harus dilayani dengan maksimal kapan pun dibutuhkan.

POLISI

image

Sebagai pengayom dan pelindung masyarakat. Polisi, Terutama polisi lalu lintas tetap berdinas saat idulfitri. Mereka harus memastikan arus mudik lebaran berjalan lancar dan aman.

SATPAM

image

Dalam menjalankan tugas sebagai security, Terutama satpam ( Security ) yang bertugas di perusahaan ataupun pemerintahan yang mengwajibkan pelayanan publik tetap berjalan selama Hari Raya. dan mereka harus memastikan keamanan dan kenyamanan lingkungan sekitar.

Dan masih ada beberapa status pekerja yang tidak bisa atau jarang sekali dapat menjalankan Hari Raya bersama keluarga.

Sort:  

You got a 26.39% upvote from @steembloggers courtesy of @yudie226!

Peace, Abundance, and Liberty Network (PALnet) Discord Channel. It's a completely public and open space to all members of the Steemit community who voluntarily choose to be there.Congratulations! This post has been upvoted from the communal account, @minnowsupport, by yudie226 from the Minnow Support Project. It's a witness project run by aggroed, ausbitbank, teamsteem, theprophet0, someguy123, neoxian, followbtcnews, and netuoso. The goal is to help Steemit grow by supporting Minnows. Please find us at the

If you would like to delegate to the Minnow Support Project you can do so by clicking on the following links: 50SP, 100SP, 250SP, 500SP, 1000SP, 5000SP.
Be sure to leave at least 50SP undelegated on your account.