Metode belajar di luar ruangan

in #esteem6 years ago

Selamat siang sahabat steemians, bagi anak usia dini atau TK, belajar didalam kelas saja pasti akan membuat mereka jenuh sehingga membosankan. Karna diusia mereka yang terpenting adalah bermain sambil belajar. Mereka tidak bisa dipaksakan untuk menerima pembelajaran dengan cepat, guru yang mendampingi mereka harus benar-benar sabar dalam menghadapi berbagai watak anak. Guru harus betul-betul memahami apa yang diinginkan mereka. Oleh karna itu terkadang mereka diajak untuk belajar di luar ruangan agar mereka bisa belajar berinteraksi langsung dengan alam sekitar.

Good afternoon, friends of steemians, for early childhood or kindergarten, learning in class alone will certainly make them bored so boring. Because at their age the most important thing is to play while learning. They cannot be forced to accept learning quickly, teachers who accompany them must be truly patient in dealing with various children's characters. The teacher must really understand what they want. Therefore, they are sometimes invited to study outdoors so they can learn to interact directly with the natural surroundings.

image


image


Belajar di luar ruangan sangat menyenangkan bagi mereka, mereka bisa berkreasi sesuka hati,sehingga dapat menyalurkan bakat dan kreatifitas mereka. Yang terpenting dalam metode ini guru harus benar-benar mendampingi dan merangkul mereka agar tujuan dari pembelajaran yang diberikan bisa tercapai

Outdoor learning is very fun for them, they can create as they please, so they can channel their talents and creativity. The most important thing in this method is the teacher must really accompany and embrace them so that the objectives of the learning can be achieved.

image


Sekian postingan saya kali ini semoga bermanfaat.

So this time my post is hopefully useful.

Sort:  

Thanks for using eSteem!
Your post has been voted as a part of eSteem encouragement program. Keep up the good work! Install Android, iOS Mobile app or Windows, Mac, Linux Surfer app, if you haven't already!
Learn more: https://esteem.app
Join our discord: https://discord.gg/8eHupPq

Belajar dialam bebas mampu membuat sensasi suasana yang berbeda, tentunya juga sangat menyenangkan bagi para peserta didik dan juga para pendidik 😁