Pada umumnya di daerah tropis ada dua jenis musim yang dibagi berdasarkan tingkat curah hujan. Pertama musim hujan, saat tiba musim hujan para petani sangat antusias membuka lahan untuk ditanami padi.
Padi merupakan tanaman yang dirawat dengan pengairan dan pupuk yang bagus. Tanpa air tanaman ini tak dapat tumbuh dan berkembang hingga menghasilkan.
Kedua yaitu musim kemarau, jumlah debit air pada musim ini drastis menurun, dari bulan pertama perlahan lahan debit air berkurang hingga berlangsung selama lebih kurang 6 bulan.
Akibat kekurangan air banyak tumbuh tumbuhan mati perlahan, begitu juga hewan karena tidak bisa menahan haus. Cuaca alam pada masa ini biasanya terik dan panas. Banyak orang mengaduh ngaduh.
Sort: Trending
Loading...