Dear Steemian Fellow
Indonesia merupakan salah satu negara yang memiliki panorama alam yang sangat indah. Bahkan hampir diseluruh wilayah indonesia terdapat destinasi wisata yang banyak diminati wisatawan mancanegara. Salah destinasi wisata yang terkenal tersebut adalah danau toba. Danau ini terletak di propinsi Sumatra Utara.
Danau toba terletak dikabupaten samosir memiliki keindahan yang sangat luar biasa. Pemandangan alam disekitar danau membuat mata tidak ingin berkedip walaupun sekejap. Danau ini terhampar luaa dideretan bukit barisan.
Danau Toba terbentuk dari erupsi gunung berapi dan sebahagian masyarakat mempercayai danau ini berasal dari legenda toba dan istrinya yaitu seekor ikan. Bukan hanya keindahan dari danau ini yang bisa kita berkunjung ke pulau Samosir. Menurut legenda pulau ini merupakan jelamaan anak dari toba yaitu samosir.
Untuk mencapai pulau samosir kita menyeberangi danau toba dengan menggunakan kapal penyeberangan. Ibi merupakan kesempatan yang sangat bagus untuk menikmati keindahan disetiap sidut danau ketika berada didalam kapal. Bahkan kita bisa melihat batu gantung.
Demikian sedikit informasi tentang keindahan danau toba. Steemian penasaran? Berkunjunglah kesana. Ajak keluarga, sahabat dan orang-orang tercinta untuk ikut berhappy ria disana.
Thanks for visiting my blog. Donot forget to follow and up vote @masniaty
Keren brother