Beautiful colors that disappear in the dark

in #blog7 years ago

Warna Warna Indah Yang Hilang Ditelan Kegelapan



Dusk is a beauty that occurs in the late afternoon. A calming and meaningful time. Dusk is not just a phenomenon that just goes without any meaning contained in it. Dusk provides a lesson for us to act not greedy and uphold the attitude of decency. Its presence is only a moment, because next night darkness will take away all the beauty of the colors. But that does not make him complain.

Senja merupakan suatu keindahan yang terjadi pada saat sore menjelang malam. Waktu yang menenangkan dan bermakna. Senja bukan hanya fenomena yang berlangsung begitu saja tanpa ada makna yang terkandung di dalamnya. Senja memberi pelajaran bagi kita untuk berlaku tidak serakah dan menjunjung tinggi sikap kesopanan. Kehadirannya memang hanya sesaat, karena selanjutnya kegelapan malam akan merenggut semua keindahan warna-warninya. Namun itu semua tidak membuatnya mengeluh.



And dusk will always bring beauty at the end of each day. Dusk must be punctual and will come even if the weather does not support it sometimes. And dusk will keep trying to bring a beautiful color even though not as beautiful as the previous twilight. But twilight always keeps his promise to the dusk lovers wherever they are.

Dan senja akan selalu menghadirkan keindahan di setiap penghujung hari tiba. Senja pasti tepat waktu dan akan datang walaupun terkadang cuaca tidak mendukungnya. Dan senja akan tetap berusaha menghadirkan warna warna indah walau tak seindah seperti senja sebelumnya. Namun senja selalu menepati janjinya itu kepada para penikmat senja di manapun mereka berada.






Beautiful colors that will gradually disappear in the dark, suggesting that the twilight will go away. Then it's the turn of the night that will dominate the universe. And that night will also present another beauty by presenting the moon and stars that adorn the darkness of the sky.

Warna-warna indah yang lambat laun akan menghilang di dalam kegelapan, mengisyaratkan bahwa senja akan pergi. Lalu giliran malam yang akan menguasai alam semesta. Dan malam juga akan menyajikan keindahan lainnya dengan menghadirkan bulan dan jutaan bintang yang menghiasi gelapnya angkasa.




Regards


Thank you for your attention. Support me with Follow and Upvote. @paparey


Sort:  

Hey, just wanted to let you know I gave you an upvote because I appreciate your content! =D See you around

Thank you for your generosity

Congratulations! This post has been upvoted from the communal account, @minnowsupport, by paparey from the Minnow Support Project. It's a witness project run by aggroed, ausbitbank, teamsteem, theprophet0, someguy123, neoxian, followbtcnews, and netuoso. The goal is to help Steemit grow by supporting Minnows. Please find us at the Peace, Abundance, and Liberty Network (PALnet) Discord Channel. It's a completely public and open space to all members of the Steemit community who voluntarily choose to be there.

If you would like to delegate to the Minnow Support Project you can do so by clicking on the following links: 50SP, 100SP, 250SP, 500SP, 1000SP, 5000SP.
Be sure to leave at least 50SP undelegated on your account.