Bereguh merupakan jenis alat tiup yang terbuat dari tanduk kerbau. Bentuknya persis seperti tanduk kerbau. Bereguh dulunya banyak dijumpai di daerah Aceh Besar, Pidie, Aceh Utara dan terdapat juga di beberapa tempat lainnya di Aceh.
image
Nada yang dimiliki Bereguh pada sasarnya sangat terbatas, banyaknya nada variasi yang dapat dihasilkan Bereguh tergantung dari teknik yang dimiliki peniupnya.
Fungsi dari Bereguh dasarnya merupakan alat komunikasi. Digunakan untuk saling memanggil dan bersaut-sautan jarak jauh, terutama apabila berada di hutan.
Bereguh saat ini sangat sulit ditemukan, apakah masih ada atau tidak yang memainkan Bereguh tidak diketahui.
Congratulations! This post has been upvoted from the communal account, @minnowsupport, by budaya from the Minnow Support Project. It's a witness project run by aggroed, ausbitbank, teamsteem, theprophet0, someguy123, neoxian, followbtcnews, and netuoso. The goal is to help Steemit grow by supporting Minnows. Please find us at the Peace, Abundance, and Liberty Network (PALnet) Discord Channel. It's a completely public and open space to all members of the Steemit community who voluntarily choose to be there.
If you would like to delegate to the Minnow Support Project you can do so by clicking on the following links: 50SP, 100SP, 250SP, 500SP, 1000SP, 5000SP.
Be sure to leave at least 50SP undelegated on your account.