Iya ,
Itulah sebutan untuk satu angkatan perjuangan dalam mencari ilmu
Teman itu adalah saudara
Perjuangan itu adalah jalan cerita
Dan ini adalah cerita kami
Sebuah alumni pesantren yang ada di aceh , pesantren ummul Ayman , samalanga .
Pesahabatan itu tidak mengenal jarak , meskipun jarak jauh ,
Di situlah pertemanan di uji .
Saat itu pula kita mengenal yang mana temen yang mana hanya pelampiasan saat butuh doang.
Tapi temen setia , ada temen butuh ada .
Saat temen butuh ,
Saat temen lagi musibah .
Yang di harapkan hanya do'a , maka temen itu ada untuk memanjatkan do'a dan trut berduka cita .
Karena orang yang telah meninggalkan dunia yang di harapkan cuma do'a , dan kami membantu untuk mendo'akan orang yg telah tiada . Semoga di tempatkan di kebun syurga .
Itulah makna dari temen seperjuangan .
Yg di dapatkan bukan sekedar ilmu , tapi juga arti persaudaraan ,
Silaturrahmi ,
Salam anak angkatan 2014
Follow @sabruljem
Bereh semoga sampai tua tetap sahabatan.
Amin